5 Manfaat Mengonsumsi Air Rendaman Ketumbar Bagi Kesehatan Simak Ulasannya

TRIBUNAMBON.COM - Bumbu dapur yang tidak boleh ketinggalan saat memasak adalah ketumbar.

Selain ditambahkan pada masakan, ketumbar ternyata juga dapat dimanfaatkan untuk mengatasi masalah kesehatan.

Untuk memperoleh manfaatnya, ketumbar terlebih dahulu direndam lalu air rendaman itulah yang nantinya akan dimanfaatkan.

Cara mengonsumsinya adalah dengan meminum air rendaman 1 sdm biji ketumbar setiap hari untuk memperoleh manfaatnya.

Lalu, manfaat apa saja yang diperoleh dari mengonsumsi air rendaman ketumbar?

Berikut ulasannya dilansir oleh Nakita.id.

Baca juga: Manfaat Rebusan Daun Belimbing Wuluh Bagi Kesehatan, Cegah Penyakit Jantung hingga Kanker

1. Menurunkan Berat Badan

Ilustrasi mengukur berat badan Ilustrasi mengukur berat badan (bbcgoodfood.com)

Air rendaman ketumbar dapat bantu menurunkan berat badan.

Sebab dapat memperlancar pencernaan dan metabolisme.

2. Mengurangi Radikal Bebas

Belum ada Komentar untuk "5 Manfaat Mengonsumsi Air Rendaman Ketumbar Bagi Kesehatan Simak Ulasannya"

Posting Komentar